Babinsa Klumpit Koramil 0811/07 Soko Santunan Anak Yatim Piatu di Wilayah Binaan

    Babinsa Klumpit Koramil 0811/07 Soko Santunan Anak Yatim Piatu di Wilayah Binaan

    TUBAN — Bertempat di Agro Park Desa Klumpit Kecamatan Soko Kabupaten Tuban, Babinsa Koramil 0811/07 Soko Kodim 0811 Tuban Serka Sutikno santunan anak yatim piatu dengan tema” Berbagi kesedihan akan membuatnya berkurang, berbagi kebahagiaan akan membuatnya berlipat ganda”. Minggu (07/04/2024). 

    Kegiatan dihadiri, Kepala Desa Klumpit Kunandar beserta Perangkat Desa, Tokoh Agama K. Usman, K. Nafiin dan H Abdullah, Babinsa Serka Sutikno, Bhabinkamtibmas Aiptu Aris, Ketua Karang Taruna Tri Tunggal Jaya Zaenal Ansori beserta anggota dan anak-anak penerima santunan.

    Babinsa Koramil 0811/07 Soko Serka Sutiknomengatakan bahwa kehadiran personel Babinsa dalam giat tersebut, dalam rangka memberikan pengamanan dan monitoring kegiatan santunan anak yatim piatu yang dilaksanakan di wilayah binaannya.

    ”Danramil berharap dengan adanya kegiatan santunan ini dapat memberikan manfaat bagi penerimanya khususnya anak yatim yang diperhatikan”, Pungkas Danramil. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Wujudkan Lingkungan Yang Asri, Babinsa Koramil...

    Artikel Berikutnya

    Belum Sempat Beredar, 366 Liter Arak Keburu...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pimpin KTT World Water Forum, Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden Jokowi Di Bali
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima

    Ikuti Kami