Satgas TMMD Kodim 0811 Tuban, Kebut Pembangunan Perehaban Mushola Al Ikhlas

    Satgas TMMD Kodim 0811 Tuban, Kebut Pembangunan Perehaban Mushola Al Ikhlas

    TUBAN, – Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD)  ke-113 Kodim 0811 Tuban, tidak terasa sudah sepakan berjalan dengan baik.

    Pembangunan perehaban mushola Al Ikhlas dengan ukuran 9 x7 meter beserta tempat wudhunya saat ini progresnya sudah mencapai 30%. Rumah tidak layak huni, Pembangunan jalan desa, Pemasangan gorong – gorong, Pembuatan tanggul penahan tanah serta MCK pengerjaannya juga terus dikebut, kata Dansatgas TMMD. Rabu, (18/5/2022).

    Puluhan personil anggota satgas TMMD, terlihat mengaduk campuran semen, pemasangan kusen pintu, jendela serta pemasangan dinding dengan batu bata kumbung, dalam perehaban Mushola Al Ikhlas yang terletak  di RT 09 RW 02 Desa Kaligede, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban.

    “Kesibukan merampungkan obyek sasaran fisik pembangunan perehaban mushola di TMMD 113 masih terus dikebut guna kejar target sesuai waktu yang direncanakan. Mushola yang di bangun sebagai sarana masyarakat Desa Kaligede untuk melaksanakan ibadah dan sarana anak – anak untuk menimba ilmu agama agar merasa aman dan nyaman, ujar Dansatgas TMMD Kodim 0811 Tuban, Letkol Inf Suhada Erwin dalam keterangan tertulisnya.

    Hal itu sesuai dengan yang disampaikan Pasiter Kodim 0811 Tuban Kapten Czi Khairil Anwar bahwa sekitar 20 orang personil satgas TMMD 113 pimpinan Letda Mar Arif Styawan yang setiap harinya mengerjakan perehaban Mushola Al Ikhlas ini.

    “Sekitar 20 orang personil satgas TMMD yang kami kerahkan untuk pengerjaan pembangunan mushola, yang merupakan gabungan dengan warga sekitar, dan sampai saat ini semangat personil satgas TMMD 113 masih sangat tinggi, sehingga kami harapkan semua pekerjaan akan selesai tepat waktu, ” jelas Khairil.

    Letkol Inf Suhada Erwin mengungkapkan dari hasil pencapaian pekerjaan sasaran fisik selama sepekan dapat dikerjakan dengan baik oleh satgas TMMD yang mana semua pihak baik TNI maupun warga masyarakat kerjasama dalam mengerjakannya.

    “Dengan semangat saling gotong royong tentunya akan membuat pekerjaan selesai sebelum waktunya., ” jelas Suhada.(ombess)

    TUBAN
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Satgas TMMD Kodim 0811 Tuban Bangun Kebersamaan...

    Artikel Berikutnya

    Pengerjaan MCK Satgas TMMD Kodim 0811 Tuban...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kunjungan Kerja Aslog Kasad di TMMD Ke-122 Kodim 1704/Mappi
    Panglima TNI Hadiri Undangan Makan Siang Presiden RI di Istana Negara
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Kapten Inf Prayitno Bersama Forkopimda Hadiri Pembukaan MTQ Ke XXXI Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Tuban
    Jaga Stabilitas Dan Pastikan Proses Transisi Pemerintahan Berjalan Dengan Tertib Dan Lancar : Pesan Dandim 0811/Tuban Saat Upacara 17-an
    Babinsa Koramil 0811/02 Palang Bersama BPBD Menggelar Sosialisasi Kesiapsiagaan Menghadapi Potensi Gempa Bumi Dan Tsunami Di Pesisir Pantai Kabupaten Tuban
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Babinsa Koramil 17 Senori Tuban Hadiri Musyawarah Pembentukan Bumdes Wonosari
    Koramil 0811/14 Kerek Gelar Tasyakuran HUT Ke-79 TNI dan Kenaikan Pangkat Bersama Santri dan Anak Yatim
    Berikan Kejutan Tumpeng Dalam Rangka HUT TNI Ke-79, Anak TK Datangi Markas Koramil 0811/02 Palang
    Persiapkan Mental Dan Fisik Menjelang Lomba PBB, Babinsa Koramil 0811/08 Widang Gembleng Siswa MTS Darul Ulum 2 Dengan Kekompakkan Dan Kedisiplinan
    Untuk Berpegang Teguh Pada Ideologi Pancasila, Danramil 0811/16 Singgahan Berikan Sosialisasi Wasbang Ketahanan Nasional Tahun 2024
    Peduli Kepada Warganya, Koramil 0811/12 Bancar Tuban Datangkan Alat Berat Guna Normalisasi Kali
    Persiapkan Mental Dan Fisik Menjelang Lomba PBB, Babinsa Koramil 0811/08 Widang Gembleng Siswa MTS Darul Ulum 2 Dengan Kekompakkan Dan Kedisiplinan
    Ribuan Pelajar Datangi Markas Kodim 0811/Tuban Dalam Rangka Mengikuti Lomba PBB Memperingati HUT Ke-79 TNI
    Babinsa Koramil 0811/09 Jatirogo Berperan Aktif Mendampingi Vaksinasi Cavac Di Wilayah Binaan
    Dandim 0811 Tuban Pimpin Upacara Hari Juang TNI AD Ke-78 Tahun 2023

    Ikuti Kami